APRIJANTI

story, hobby, and beauty blog

Yes for Revlon PhotoReady Candid Colection! Base Makeup Rasa Skincare

Gara-gara polusi Jakarta menempati urutan paling tinggi di dunia, banyak hal ekstrim yang saya sudah mulai terapkan untuk menangkalnya. Beberapanya, nih... saya sudah nggak berani lari/olahraga outdoor, nggak pernah skip pakai masker saat ke luar rumah, lebih sering mandi-keramas-bersihin muka, dan konsen banget mencari skincare yang mengandung antioksidan.

Rekomendasi Sabun Susu Kambing, Mutouch Goat Milk Shower Cream!

Jauh sebelum saya akrab sama makeup dan skincare, konsen utama saya dalam merawat diri ada pada kulit tubuh. Maklum zaman itu wajah saya nggak punya masalah apa-apa, mulussss kayak ubin masjid. Boro-boro jerawat deh, cuci muka aja masih pakai sabun mandi. 😁

Pentingnya Merawat Kulit dengan Filosofi Ekobiologi

Untuk pertama kalinya saya merasa beruntungggg banget diundang ke event.

Tanggal 28 Maret kemarin saya dan beberapa temen Blogger lainnya datang ke event NAOS (perusahaan yang menaungi Bioderma dan produk skincare sejenis). Dari event itu saya dapat banyak wawasan yang mind blowing mengenai kesehatan kulit dan skincare. Sayang banget kalau saya simpan sendiri.

Garnier Micellar Water Hadir dengan Ukuran Mini. Yuk, Lihat Perbedaannya!


Bulan lalu saya dan teman-teman kantor outing ke Ciwidey. Jarak JakartaBandung sebenernya nggak jauh-jauh amat, tapi isi tas tetap aja padat sama makeup dan skincare, padahal kami cuma 3 hari loh di sana. Hehehe... siapa yang kalau traveling kayak gini juga? Suka riweh sama bawaan sendiri  🙋

ARRA Beauty, Lip Matte Anti-Aging yang Ramah di Bibir

Jargon anti-aging ternyata berlaku bukan cuma untuk skincare, ya? Produk makeup seperti lipstick pun ada yang punya klaim anti-aging seperti ARRA Beauty ini.

Review Skincare Erha Apothecary Brightening Series

Saya tahu Erha Clinic itu sekitar awal tahun 2000an, saat masih SMA dulu, teman-teman seangkatan saya yang punya masalah jerawat serius rata-rata berobatnya ke sana. Kebetulan Sekolah saya dekat dengan klinik pertamanya yang berlokasi di  daerah Kemanggisan, Jakarta Barat.

Althea Pore Purifying Serum Cleanser, Is It Serum or Cleanser?

Saya sama bingungnya kok dengan kalian. Ini teh naon, sih... serum atau cleanser? 😅

Pengalaman Titip Skincare Luar Negeri Menggunakan Jasa Titip Airfrov

Fenomena maraknya jastip, singkatan beken dari "jasa titip", di media sosial khususnya Instagram, sebenarnya bukan hal yang baru-baru banget ada di Indonesia. Sebelum menjamurnya akun jastip, sudah banyak online shop yang punya program pre-order, yaitu membelikan barang dari luar negeri dengan sistem down payment di awal dan sisanya dibayar setelah barang sampai di Indonesia.

The Skin Rapha Lime Oil Cleanser, Cleansing Oil untuk Kulit Jerawat

Cleansing milk, cleansing balm, cleansing lotion, cleansing oil, cleansing water, dan micellar water, Pasti kalian sudah familiar sama jenis-jenis first cleanser tersebut. Kalau belum paham sini saya jelasin sedikit! 😃

Review Maybelline SuperStay Matte Ink Liquid Lipstick

Sebagai koletor lipstik nudes, saya nggak mau ketinggalan sama hebohnya Maybelline Superstay Matte Ink Liquid Lipstick yang sudah masuk ke Indonesia sejak pertengahan tahun ini. Saya langsung beli tiga shades, yaitu nomor 05, 10, dan 15, yang menurut saya adalah shade dengan warna paling nude. Tapi... dari pertengahan bulan sampai sekarang, mereka masih aja tuh mejeng di pouch tanpa saya tau kapan bisa mulai review. 🙈

Buka dan Tutup Hari dengan Ovale Micellar Cleansing Water

"Another micellar water product with affordale price." Ujar saya dalam hati ketika pertama kali berkenalan sama Ovale Micellar Cleansing Water.

5 Manfaat Ovale Olive Oil untuk Perawatan Tubuh Sehari-hari

Zaman kuliah dulu, sebelum skincare hadir serumit sekarang, saya terbiasa memanfaatkan bahan-bahan yang ada di dapur sebagai skincare. Selain buat ngirit, bahan-bahan tersebut aman dan sehat walafiat untuk digunakan. Sebut saja, bawang putih dan tomat untuk mengobati jerawat, daun lidah buaya untuk mencegah rambut rontok, atau minyak zaitun murni yang bisa saya manfaatkan untuk membersihkan eye makeup seperti eye shadow, eyeliner, sampai maskara.
back to top