APRIJANTI

story, hobby, and beauty blog

Menggunakan Maska Hydrogel Eyepatch untuk Nge-boost Hasil Eye Cream

Temen-temen yang punya dark circle seluas samudra hindia pasti paham deh hampir nggak ada produk eye care yang bisa menghilangkan lingkaran hitam di bawah mata sama sekali. Ya, kann? Positifnya kita jadi nggak mau skip perawatan mata biar look-nya nggak tambah parah. Hahahaha...

MASKA Technicolor Multimask, Clay Mask dengan 3 Warna & 3 Manfaat

Seberapa sering kalian pakai clay mask? Kalau aku punya ritual seminggu sekali, biasanya saat weekend, aku rutin pakai clay mask. Maklum Beb, punya kulit yang cenderung oily dan gampang jerawatan mesti banget menjaga pori-pori biar nggak tersumbat, salah satunya dengan cara rajin pakai clay mask.

Maska Stress-Free Starter Kit, Paket Skincare Seru untuk Me Time yang Asyik!

Aku yakin setiap wanita aktif, pelajar, pekerja, dan Ibu Rumah Tangga pasti butuh kegiatan Me Time untuk relax sejenak dari aktivitasnya sehari-hari. Setuju? Biar jiwa dan raga tetap waras ceunahhh...

Pengalaman Mencoba Maska Sheet Mask Series dalam Seminggu

Setelah bulan lalu aku review Maska Nutrient Hydrogel Eyepatch, awal bulan ini aku mau ngeracun produk Sheet Mask mereka. Tenang... aku juga udah beli Tone Up Cream-nya. Review lengkap semua produk Maska akan aku upload di YouTube. So, yang hari ini kepo sama Sheet Mask-nya dulu, mari melipir sebentar! 🙋

Review Maska Nutrient Hydrogel Eyepatch

Apa sih yang kalian harapkan dari pemakaian rutin produk perawatan mata seperti eye serum, eye cream, eye mask, dan eye patch? Kalau aku sih sudah jelas, karena punya issue kantung mata/eyebag dan dark circle, pasti mengharapkan produk perawatan mata yang dapat menyamarkan kekurangan tersebut.
back to top