APRIJANTI

story, hobby, and beauty blog

The Skin Rapha Lime Oil Cleanser, Cleansing Oil untuk Kulit Jerawat

Cleansing milk, cleansing balm, cleansing lotion, cleansing oil, cleansing water, dan micellar water, Pasti kalian sudah familiar sama jenis-jenis first cleanser tersebut. Kalau belum paham sini saya jelasin sedikit! 😃

Review Maybelline SuperStay Matte Ink Liquid Lipstick

Sebagai koletor lipstik nudes, saya nggak mau ketinggalan sama hebohnya Maybelline Superstay Matte Ink Liquid Lipstick yang sudah masuk ke Indonesia sejak pertengahan tahun ini. Saya langsung beli tiga shades, yaitu nomor 05, 10, dan 15, yang menurut saya adalah shade dengan warna paling nude. Tapi... dari pertengahan bulan sampai sekarang, mereka masih aja tuh mejeng di pouch tanpa saya tau kapan bisa mulai review. 🙈

Buka dan Tutup Hari dengan Ovale Micellar Cleansing Water

"Another micellar water product with affordale price." Ujar saya dalam hati ketika pertama kali berkenalan sama Ovale Micellar Cleansing Water.

Absolute Hypoallergenic, Pembersih Area Intim untuk Kulit Sensitif

Setiap kali selesai buang air di toilet umum, termasuk di toilet kantor, saya sering merasa waswas; ngeri kuman/bakteri penyebab penyakit bakal menempel ke badan saya, apalagi menempel ke area kewanitaan.

5 Manfaat Ovale Olive Oil untuk Perawatan Tubuh Sehari-hari

Zaman kuliah dulu, sebelum skincare hadir serumit sekarang, saya terbiasa memanfaatkan bahan-bahan yang ada di dapur sebagai skincare. Selain buat ngirit, bahan-bahan tersebut aman dan sehat walafiat untuk digunakan. Sebut saja, bawang putih dan tomat untuk mengobati jerawat, daun lidah buaya untuk mencegah rambut rontok, atau minyak zaitun murni yang bisa saya manfaatkan untuk membersihkan eye makeup seperti eye shadow, eyeliner, sampai maskara.

Finally... Produk KOSE Cosmeport hadir di Indonesia

Mendengar brand KOSÉ, saya jadi ingat sekitar 2 tahun lalu pernah mencoba produk Esprique Cool BB Spray UV 50. Dari situ saya jadi tahu beberapa produk premium KOSÉ lainnya, baik skincare maupun makeup. Tetapi saya baru tahu ternyata KOSÉ hanyalah salah satu brand dari KOSÉ Corporation group yang menaungi beberapa merek kosmetik premium dunia lainnya, sebut saja tarte dan jillstuart. Surprised? So do I! 😄

Taiwan Anti Aging Skincare W~III Intense Skin Treatment Night Cream

Umur berapa sebaiknya kita memakai skincare anti-aging?

Saat usia 20 tahunan akhir, saya pikir skincare anti-aging sudah boleh digunakan oleh wanita usia 30 tahun ke atas saja, makanya saya santai-santai waktu itu. Ternyata saya salah.

Healthy and Low Calorie Lifestyle with ION Water

Kalau aja saya tidak berkaca pada penyakit yang pernah diderita almarhum Bapak, mungkin sampai sekarang saya nggak terlalu peduli sama kesehatan. Saya anak Bapak. Saya pikir darah kami pasti sama dan penyakit yang ada pada almarhumah Bapak, pasti juga berpotensi menyerang saya jika saya nggak memiliki kesadaran untuk melakukan pola hidup sehat.

QL Eyebrow Cream & QL Fashion Eyeliner

Hari ini saya maraton review banget, di postingan sebelum ini saya baru aja review QL Lipcream Matte Nude Series. Sekarang saya mau review produk dekoratif matanya, yaitu QL Eyebrow Cream dan QL Fashion Eyeliner.

Review QL Lipcream Matte Nude Series

Another local lipcream review, who's excited? 🙋

Walaupun orang bilang, "bibir itu cuma satu, ngapain punya lipstik banyak-banyak? Duhhh.. Ceu, nggak tahu apa ya, tidak ada lipstik yang serupa/sama. Bahkan lipstik dengan warna-warna Nude yang saat ini lagi happening, bisa punya puluhan gradasi warna yang berbeda-beda. Contohnya kayak koleksi terbaru dari QL Cosmetic, QL Lipcream Matte Nude Series yang akan saya review di postingan kali ini.

Review NYX Total Control Mesh Cushion Foundation No.6 (True Beige)

Beberapa tahun lalu complexion model cushion didominasi oleh brand-brand Korea. Saya jadi bagian yang ikut-ikutan mengoleksi complexion Cushion Korea tersebut, loh! Karena... siapa sih yang nggak kepincut sama inovasi complexion yang bentuknya macam bedak padat dan pakainya tinggak di-tap? Kehadiran cushion menolong banyak wanita yang nggak punya waktu berlama-lama makeup tapi pengen muka tetep mulus paripurna.

Investasi Menguntungkan di BCA Expo 2018

Kerja bertahun-tahun tapi nggak satupun investasi terbeli. Sungguh ironi.

Kenyataannya, cerita ironi tersebut bukan cuma saya yang mengalami tetapi juga sebagian kecil masyarakat urban yang nggak pinter ngatur uang. Ya, kan? ✌

Keseruan Acara Wardah Days 2018

Saya pengen banget nulis kutipan ini, "If women understood and exercised their power they could remake the world." by Emily Taft Douglas, tiap lihat foto gemas di bawah ini.

Gemesss banget, kan? Padahal kami cuma foto di lantai, loh.

Soft Opening Z Glow Clinic Grand Galaxy City

Sejak pindah dari Bandung ke Jakarta awal tahun ini, saya nggak pernah mampir ke Klinik Kecantikan untuk perawatan tubuh atau sekadar facial. Padahal waktu di Bandung, minimal sebulan sekali, saya pasti perawatan laser. Disamping kesibukan harian yang bikin saya lupa untuk perawatan, saya juga menimbang biaya perawatan di klinik-klinik kecantikan Jakarta. Ternyata harga perawatan / treatment di klinik-klinik kecantikan yang ada di Jakarta lumayan signifikan dibanding di Bandung. Itulah yang menyebabkan saya maju mundur untuk perawatan, bankan menjelang menikah bulan lalu, saya nggak melakukan perawatan pra-nikah sama sekali, loh. Hehehe...

Review LACOCO Hydrating Divide Essence & Amazonian Charcoal Glow Mask

Hampir 6 bulan saya nggak review skincare apapun di blog ini. "Gileee! Setengah tahun nggak nyobain skincare baru, sist?" 

Coba, sih. Bahkan ada skincare baru yang saya coba dan cocok. Saya pakai sampai habis tapi lupa di-review. Hahahaha. Penyakit Blogger malas emang begitu... tapi kalian jangan malas baca review aku ya! 😜

Serunya Floating Yoga di Atas Air bersama Pristine 8+

YOGA DI ATAS AIR? SERIOUSLY?

Yoga di atas matras yang nginjek bumi aja, saya belum bisa, sist! Apalagi yoga yang ngambang-ngambang di atas air? Masalah lainnya adalah saya nggak bisa berenang. 😭

3 Step Perawatan untuk Rambut Kering dan Rusak dengan L’Occitane Aromachologie Repairing Series

Sama halnya dengan kulit wajah, bohong banget kalau ada yang ngaku rambutnya nggak pernah bermasalah. Minimal, nih, rambut kusam, rontok, dan ketombean, pasti pernah kamu alami. Bener, nggak?

Sepatu Slip On, Sepatu Paling Sehat & Aman untuk Wanita

Sekitar Bulan April lalu saya mengalami cidera di pergelangan kaki karena jatuh, lalu keseleo dan membengkak hinga beberapa hari. Saya nggak berani langsung ke Dokter, saya pikir diobati tukang urut langganan aja pasti sembuh.

Empowerment of Women from Avoskin & Torajamelo

"Tenun itu hanya pintu, tujuan utamanya adalah harga diri wanita."

Merinding saya mendengar ucapan Ibu Dinny Jusuf, CEO Torajamelo, di acara Beauty Soiree Avoskin X Torajamelo yang saya hadiri jumat lalu di Museum Tekstil Jakarta.

Grand Launching LVF AURA Lip Lacquer

Segitu banyaknya merek lipstick lokal di meja rias tapi nggak satupun saya punya merek "Lipstick Artis Indonesia" sampai saya diundang ke Grand Launching LVF Cosmetics AURA Lip Lacquer di Sofia At The Gunawarman tanggal 8 Agustus 2018 kemarin. Yipiy! Akhirnya bakal punya lipen Artis Indonesia, nih. 😍

Konsep Baru PIXY Cosmetics My Beauty, My Energy

Lebih dari setahun saya nggak pernah review produk PIXY lagi, padahal bedak, face mist, dan pensil alisnya masih saya gunakan sehari-hari. Sampai undangan dari PIXY Cosmetics dan Blogger Perempuan Network datang, saya terkezut! "Waw... PIXY ngeluarin makeup baru, ya?" Tebak-tebakan saya dalam hati sebelum event PIXY My Bauty My Energy saya datangi Sabtu lalu di Plaza Kuningan.

Avian Supersilk Anti Noda, Cat Tembok Idaman Keluarga

Waktu SMP dulu, saya punya teman yang bisa dibilang status ekonominya sangat berada. Rumahnya mewah dan jaraknya tidak jauh dari sekolah. Sehingga ketika ada tugas bersama, kami yang teman-teman sekelompoknya selalu bertamu ke rumah Beliau. Satu hal yang saya selalu ingat dari rumahnya adalah tembok sekelilingnya bukan terbuat dari bata yang dicat melainkan dari batu ubin. Hmmm...

Hati-Hati! Wanita Rentan Terkena Penyakit Infeksi Saluran Kemih (ISK)

Wanita lebih rentan terkena penyakit saluran kemih karena ukuran saluran kemihnya (uretra) lebih pendek daripada lelaki.

Begitu kata dr. Boy Abidin, SpOG(K) di acara Blogger Gathering & Talkshow bareng Prive Uricran dan Blogger Perempuan Network Sabtu lalu. Sebagai anak jurusan IPA saat SMA dulu, saya merasa gagal nggak inget sama sekali pelajaran anatomi tubuh yang membahas tentang perbedaan uretra pria dan wanita tersebut. Oooh.. jadi gini toh kenapa wanita lebih sering kena penyakit anyang-anyangan dibandig pria. Selain itu perubahan hormon yang terjadi pada wanita ketika menopause juga jadi penyebab utamanya.

How to Spend Your Salary & THR Wisely

Postingan ini nggak mungkin ada kalau aja saya masih single tahun ini.

Saya tipikal wanita single kebanyakan, punya gaji tapi nggak punya tabungan apalagi investasi. Who's like me? 🙋 Kayaknya udah berusaha mati-matian buat nabung tapi uangnya kok nggak pernah ke kumpul. Ya, iyalah.. wong nggak ada perencanaan yang matang-nggak ada hitungan yang detail mengenai gaji dan pengeluaran. Niatnya doang mau nabung dan investasi, tapi implementasinya nggak pernah jalan. :(

Review Looke Holy Lip Series (All Shades Lip Creme + Lip Polish)

Diberi kesempatan untuk mereview Lip Cream lokal nan yahud dan ntab ini adalah salah satu kebahagiaan hakiki saya di Bulan Ramadan! Ah... finally, nggak cuma satu tapi seluruh shades bisa saya coba. Yay! Terima kasih, ya, Clozette Indonesia dan Looke Cosmetics atas kesempatannya. ❤

BETADINE Feminine Wash, Sabun Pembersih Miss.V yang Aman Dipakai Setiap Hari

Berapa banyak temen wanitamu yang terbuka ngomongin soal area kewanitaan? Pada pertemanan saya, rasanya hampir tidak ada yang berbicara lantang mengenai persoalan satu itu. Paling hanya satu-dua yang meminta solusi ketika sudah merasa diujung tanduk, dan rata-rata permasalahan umum yang dibahas seputar cara menghilangi keputihan dan bau tidak sedap. Saya yakin semua wanita pernah mengalami 2 masalah tersebut dengan kadar yang berbeda-beda. Betul, kan? 😜

7 Tips Belanja Makeup Online Selama Bulan Ramadan

Ramadan masih 2 hari ke depan, tetapi temen-temen sadar nggak sih rayuan-rayuan diskon Online Shop sudah bertebaran dari minggu kemarin?

"Aduhhh.. foundation-nya ada yang diskon lagi!"
"Kok, merek lip cream favorit ngeluarin shade baru, sih? Cucok amat buat Lebaran!"
"Kayaknya Lebaran musti punya highlighter cream deh biar lebih praktis dan cetar."

Grand Opening Wonder Photo Shop Fujifilm Central Park Mall

Tanggal 8 Mei kemarin saya dan beberapa teman Blogger menghadiri pembukaan Flagship Store Wonder Photo Shop Fujifilm Indonesia di Central Park Mall. Saya sebagai pemakai dan penggemar berat mirrorless & lensa Fujifilm antusias banget sama acara ini. Datang ke event dan bisa lihat-lihat kamera aja udah bikin saya senang. Siapa tau kan pulang-pulang bisa bawa cintaku (baca: Mirrorless Fujifilm XE3) pulang. Hahahaha... iya, saya lagi halu! 😛

Mengintip Ide Bisnis Para Pemenang #AsliJago The Winners League

Melihat ide-ide bisnis unik yang makin berkembang sekarang ini bikin saya kepengen jadi pengusaha juga, deh. Apalagi kalau bisnisnya berjalan dan diapresiasi banyak pihak.

No More Lowbatt with ReCharge Power Bank Sharing

Di zaman now yang apa-apa perlu online dan konek internet, apa yang paling mengerikan daripada kehabisan paket data? Yaitu kehabisan BATERE!

Skin Aqua UV Moisture Gel, UV Skincare yang Cocok untuk Kulit Berminyak

Pernah nggak di satu momen temen-temen melihat seseorang yang sudah berumur dengan kulit wajah dan tangan bercak coklat atau kehitaman? Saya pernah.

Umur 30 Tahun Wajah Masih Kencang, Yakin?

Kalau banyak orang bilang wajah kamu kelihatan jauh lebih muda daripada umur aslinya, please... Sist, jangan senang dulu! Bisa jadi kesenangan itu adalah fatamorgana. 🤣

Investasi Tabungan Emas Pegadaian, Solusi Buat Si Boros!

Di Indonesia, uang lebih tabu daripada sex!

Pernyataan Pak Ngatawi dari perwakilan  PT. Pegadaian Persero di atas menampar saya dan temen-temen Blogger lainnya yang hadir di acara Investasi Jaman Now Sabtu kemarin.

Nutrimoist, Skin Care Ajaib dari Pelembab sampai Obat Luka Bakar

Berawal dari rasa penasaran melihat postingan Instagram Tiara, @tiaranab_ yang mereview produk Nutrimoist dari CNI ini, saya tertarik mau ikutan coba juga. Soalnya klaim produknya bagus dan manfaatnya banyak banget. Masa iya sih sebuah pelembab bisa mengobati luka bakar dan sariawan? Sounds like a magic cream 🤔

One Day Tour ke Pabrik WACOAL Indonesia

Sebagai lulusan Teknik Industri yang seharusnya berkerja di ranah manufacture atau pabrik, saya sangat tidak bangga karena main ke pabrik aja bisa dihitung pakai dua jari. 😂 Menurut saya pabrik itu sangat tidak asyik dan monoton. Ke sininya saya jadi paham bahwa kerja di balik meja kantor juga bisa monoton, dan sebenarnya banyak pabrik berteknologi tinggi di Indonesia yang asyik banget untuk dijadikan tempat berkerja. Seperti Pabrik Pocari Sweat yang pernah saya kunjungi pertengahan tahun 2016 lalu.

Review B ERL Lightening Body Serum

Serum untuk kulit wajah, sih, saya biasa pakai. Serum untuk kulit badan? Saya baru kali ini coba dan pakai, ternyata ada loh! 😄

Produk Skin Care yang Cocok untuk Kulit Kombinasi Kering dan Berminyak - Cetaphil [REVIEW]

Produk Cetaphil Gentle Skin Cleanser sebenarnya sudah saya pakai sejak tahun lalu, persis sebelum imlek tahun 2017. Saat itu jerawat dan beruntusan di kulit wajah saya lagi aktif-aktifnya, makanya saya aktif juga mencari skincare yang cocok buat mengatasi jerawat dan beruntusan tadi. Beberapa teman Blogger saya yang punya wajah bermasalah dan sensitif sempat nawari untuk mencoba produk satu ini, tetapi masih saya abaikan. Saya sempat sangsi, "Apa iya cocok buat saya dan efeknya sebagus itu?" Sampai saya lihat ada satu website Online Shop memberikan diskon untuk pembelian produk Cetaphil dan saya tergiur, lalu terbelilah Cetaphil Gentle Skin Cleanser ukuran setengah liter (masih dapat bonus ukuran 125 ml pula). 😄

Bulan Madu Impian di The Dharmawangsa Jakarta

Dari awal saya dan Danial memutuskan menikah sampai keriuhan resepsi tersebut berakhir, wacana bulan madu nggak pernah kami bahas. Kepikiran sih ada, tapi pada saat itu kami merasa bulan madu nggak jadi kebutuhan utama.

Pengalaman Ganti Kacamata di Optik Klinik Mata Nusantara Kebon Jeruk

Tahun baru, penampilan baru!
Siapa yang punya resolusi kayak gitu juga? Saya enggak punya resolusi untuk mengubah penampilan total sih, tapi saya pengen banget awal tahun ini keinginan untuk ganti model rambut dan ganti model kacamata yang hilang sejak tahun lalu terpenuhi. Kalau soal rambut saya masih galau mau dipotong model apa, agak clueless sampai sekarang. Tapi kalau soal kacamata saya udah ketemu jodohnya, dong! Thanks to Clozette Indonesia yang sudah memperkenalkan Optik KMN. Saya jadi ketemu jodoh kacamata baru yang lebih kece. 😍
back to top